Selasa, 30 Januari 2018

Filled Under: ,

15 Cara Foto Dengan Sunset Yang Instragamable Banget!

Cara Foto Dengan Sunset Yang Instragamable Banget! Berburu sunset memang sudah populer untuk jaman now ini. Kita bisa berkreasi dan berkretifitas dengan membuat foto yang menarik supaya menjadi foto yang esentrik dan bisa viral di social media.

Siapa yang gak suka menjadi viral, sekarang banyak rakyat biasa menjadi populer hanya karena salah satu foto atau video miliknya banyak ditonton hingga mencapai jutaan likers. Jika anda beruntung anda juga bisa seperti itu dan diundang berbagai reality show siaran tv di Indonesia.

Kalau anda ingin viral pakai foto sunset kali ini Intan punya solusinya. Yah walau gak populer, paling tidak akan banyak follower anda yang terkagum-kagum dengan melihat tingkah lucumu dengan bulan. Lalu gimana aja sih posenya.. cekidot.

1. Cara Foto Dengan Sunset Yang Instragamable Banget: Berpose Religius dengan Sunset

Anda bisa berpose membaca buku di depan sunset untuk menambahkan kekhusukan dan kosentrasi. Selain itu anda bisa juga mengambil posisi sholat saat sunset tiba. Foto sholat di depan sunset akan menambah kereligiusan anda. 



Andapun bisa terlihat lebih keren. Pake ajakan sholat juga. Misalnya ajak teman anda beribadah bersama-sama. Wayah e maghrib rek, ayo jamaah. Dengan foto anda seperti itu pasti akan banyak orang yang menanggapi.

2. Cara Foto Dengan Sunset Yang Instragamable Banget: Berpose Romantis di Depan Pacar

Siapkan kamera dengan teman anda yang dengan sukarela memandu anda supaya tangan anda pas dengan sunset. Anda bisa juga merayu cewek anda supaya dia tersipu malu.



Misalnya, sayang sebagai bukti cintaku yang besar kepadamu, akan kuambilkan bulan nan jauh disana. Atau anda bisa juga buat tulisan dari foto yang sudah anda buat mirip seperti itu di instagram anda, jangan lupa tag pasangan anda yah.

3. Cara Foto Dengan Sunset Yang Instragamable Banget: Jadikan Sun Seperti Bola Senam


Pergilh ke pantai atau tanah lapang, lalu ambil outfit senam anda, supaya terlihat benar-benar orang mau senam. Lalu tangan sebelh di pinggang, kemudian arahkan badan ke sisi sunset dengan telapak tangan seolah-olah memegang sunset dari dekat. 1... 2... 3... Jepret.

4. Cara Foto Dengan Sunset Yang Instragamable Banget: Sunset adalah Balon Kuning yang Terang


Anda bisa pegang kawat yang kaku untuk benang balonnya dan jangan lupa suruh teman anda mengarahkan letak pegangan benang yang pas agar sejajar dengan sunsetnya. Dengan begitu anda bisa berfoto seolah-olah sunset adalah balon anda.

5. Cara Foto Dengan Sunset Yang Instragamable Banget: Sunset Juga Bisa Jadi Bola Tangan Loh.



Gak percaya yah? Cobain deh gaya dari anak yang satu ini. Dia hanya membuka kedua kakinya yang lebar diantara batu karang, lalu kedua tangannya dipaskan ke sunset yang ada dibawahnya. Uihh jadinya keren lho tapi ya gitu tampilan wajahmu gak akan terlihat jelas.

6. Cara Foto Dengan Sunset Yang Instragamable Banget: Tampillah Sebagai Bidadari yang Bisa Pegang Matahari

Untuk yang ini anda harus pilih pakaian pas seperti baju dengan selendang tipis atau baju khas India yang ada kain sarinya. Pilihlah tempat yang pas dan buka telapak tangan anda seolah-olah bulan ada diatasnya.

Anda bisa pakai kipas angin untuk menerbangkan rambut dan kain selendang yang anda pakai. Tinggal juru kamera anda yng beraksi menjadi sesuatu yang indah menakjubkan.

7. Cara Foto Dengan Sunset Yang Instragamable Banget: Bikin Sunset Jadi Lampu Penerang Anda


Siapkan 3 bahan saja yaitu kursi instan, buku untuk membaca, dan ranting pohon 3 buah untuk diletakkan pas dibawah sunset agar tampak seolah-olah menjadi lampu seperti lampu taman yang biasa kita lihat. Just like that, anda bisa membikin foto semakin menarik.

8. Cara Foto Dengan Sunset Yang Instragamable Banget: Sunset Menjadi Bola Tangkap yg Menyala



Satu lagi langkah yang bisa anda pakai. Caranya cukup ajak salah satu kelurga anda atau salah satu teman anda untuk bermain. Beraktinglah secara natural anggap ada bola di atas kepala anda, lalu gerakkan tangan anda ke atas sambil melompat sesekali. Dijamin jadi foto keren nantinya.

9. Cara Foto Dengan Sunset Yang Instragamable Banget: Basket bisa juga dilakukan pakai sunset



Bungkukkan badan sambil membawa bulan di tangan anda. Dengan sikap badan yang oke anda bisa menjadi pemain basket bulan dengan sekejap. Wow.

10. Cara Foto Dengan Sunset Yang Instragamable Banget: Pegang Sunset Dengan 1 Jari


Dengan ini anda akan dianggap hebat karena dapat memegang bulan hanya memakai 1 jari telunjuk. Waktu memotret paskan juga agar bulan bisa tepat di jari anda supaya gak meleset. Dengan begitu anda terlihat seperti pesulap hebat. Ya gimana gak hebat bulan sebesar gitu bisa mancap begitu saja.

11. Cara Foto Dengan Sunset Yang Instragamable Banget: Buat Angka 8 Dari Sunset



Arahkan bulatan yang berlubang yang biasa dibuat senam kegel itu lho. Letakkan tepat di atasnya hingga terlihat matahari dan alat anda menyatu natural.

12. Cara Foto Dengan Sunset Yang Instragamable Banget: Dipegang Aja Sudah Keren Kok



Kalau anda orangnya gak bisa gaya mungkin gaya yang cocok adalah seperti om dibawah ini. Dia hanya berdiri tegak dengan tangannya yang menyentuh sunset. Mirip kayak orang bawa sunset gitu.

13. Cara Foto Dengan Sunset Yang Instragamable Banget: Jadikan Gantungan Matahari



Ambil tali, jangan pakai benang karena nanti gak kelihatan kalau dilihat dari jauh. Lalu turunkan tali pas dengan bulan dibawahnya yang sudah anda bawa di telapak tangan. Keren sekali lho iters, apalagi kalau udah di upload di IG.

14. Cara Foto Dengan Sunset Yang Instragamable Banget: Tiup Sunset Supaya Bisa Terbang Jauh


Hadap ke arah matahari terbenam, kemudian buka telapak tangan anda satu saja ke atas dengan bibir sedikit dimanyunkan sehingga terlihat anda mau meniupnya. Wah wah sampai mana tuh nanti terbangnya.


15. Cara Foto Dengan Sunset Yang Instragamable Banget: Ambil Sunset yang Jatuh ke Tanah



Pergilah ke bukit, lalu arahkan kameramen anda ke bawah supaya dia bisa mendapat matahari yang setengah menyentuh tanah. Sementara itu arahkan tangan anda seakan-akan menarik bulan yang jatuuh ke tanah dan letakkan kembali ke atas jika anda bisa. Hehehe.

Selain gaya di atas anda juga bisa pakai gaya dan kreasimu sendiri supaya bisa terlihat unik.

Baca Juga :

0 komentar:

Posting Komentar